Rangkaian power amplifier USB stereo ini dapat memebreikan daya output 1 watt untuk tiap chanelnya. Rangkaian power amplifier USB ini menggunakan IC TDA7053 yang beroperasi dengan sistem BTL. Rangkaian power amplifier USB stereo dibawah dapat beroperasi dengan tegangan +3 volt DC hingga +12 volt DC. Ragkaian power amplifier stereo USB ini dapat diberikan sumber tegangan dari port USB komputer secara langsung tanpa regulator tambahan. Rangkaian power amplifier ini sangat sederhana dan mudah untuk dibuat dengan PCB lubang. Berikut adalah gambar rangkaian dan daftar komponen untuk membuat power amplifier USB stereo BTL.
Rangkaian Power Amplifier USB Stereo BTL TDA7053
Rangkaian power amplifierUSB stereo diatas menggunakan IC TDA7053 dan bekerja dengan sumber tegangan rendah. IC TDA7053 adalah chip IC yang didesai khusus sebagai power amplifier dengan daya rendah dan dapat bekerja pada sumber tegangan rendah. IC TDA7053 merupakan power amplifier yang bekerja dengan sistem BTL dan tidak memerlukan komponen eksternal.
Untuk membuat power amplifier USB stereo dengan IC TDA7053 dapat menggunakan PCB yang terlah didesai pada datasheet IC TDA7053 tersebut. Berikut adalah gambar tata letak komponen pada PCB untuk power amplifier USB dengan IC TDA7053.
PCB Rangkaian Power Amplifier USB Stereo BTL TDA7053
IC TDA7053 pada rangkaian power amplifier USB stereo diatas tidak memerlukan plat alumunium sebagai pendingi. IC TDA7053 ini dapat bekerja secar optimal dengan suhu rendah.
IC TDA7053 merupakan power amplifier dya rendah dan konsumsi energi yang rendah dan tidak membutuhan komponen eksternal yang berarti, oleh karena IC ini sering digunakan pada speaker aktif komputer.